Memasang icon Retweet pada postingan

Tutorial kali ini akan membahas bagaimana menambahkan icon retweet pada postingan kalian, sehingga pengunjung nantinya akan lebih mudah men-share kannya di akun twitternya.

    * Login ke Blogger.com
    * Kemudian Tata Letak
    * Pilih Edit HTML
    * Centang Expand Widget
    * Cari kode ini  "<data:post.body/>"
    * Copas script berikut diatas kode "<data:post.body/>"



    <div style="float:right;padding: 6px 0px 6px 6px;">

<script type="text/javascript">

tweetmeme_url = '<data:post.url/>';

</script>

<script type="text/javascript" src="http://tweetmeme.com/i/scripts/button.js"> </script>

</div>
  • Ganti tulisan: right yang berwarna merah dengan left jika anda ingin meletakan widget tersebut di sebelah kiri.


Related Posts:

0 Response to "Memasang icon Retweet pada postingan"

Post a Comment